Aplikasi Sederhana Pelulusan Sekolah (Semua Jenjang)

Tak terasa seluruh siswa tingkat akhir pada jenjang pendidikan PAUD sampai dengan SMK/SMA Sederajat telah selesai dan proses pengumuman pelulusan menjadi proses akhir bagi administasi sekolah.

Dijaman serba online ini sekolah berlomba-lomba untuk memberikan kemudahan kepada siswa nya dalam hal memperoleh informasi pelulusan salah satunya dilakukan secara online baik  menggunakan sistem yang sederhana atau yang kompleks, gratisan sampai yang berbayar.

Pada kesempatan kali ini penulis ingin berbagi script aplikasi pelulusan sederhana, adapun fitur utamanya adalah melakukan hitung mundur ke tanggal dan waktu pelulusan (lihat gambar)

Setelah masa hitung mundur habis maka aplikasi akan menampilkan form input berupa Nomor Induk Siswa dan Tanggal Lahir untuk dicek pelulusan

Pada form diatas siswa tinggal memasukan nomor induk dan tanggal lahirnya kemudian klik tombol Cek Kelulusan Saya, maka akan ditampilkan hasilnya seperti berikut :

Sebagai catatan karena sederhana aplikasi ini maka untuk mendata lulusan silahkan gunakan phpmyadmin langsung …. jika berminat full fitur silahkan contact saya di WA 085224191648. Untuk backend nya silahkan simak video berikut  :

Untuk konfigurasi :

  • Database di file database.php folder class
  • Untuk Timer di file timer.php

Silahkan untuk digunakan di sekolah masing Download Scriptnya

DOWNLOAD

Post a Comment

Previous Post Next Post