Sudah dua bulan lebih penulis tida memposting artikel di log ini, selama itu pula penulis sedang mengutak-ngatik tampilan log in, mungkin pengunjung yang terbiasa membuka log ini akan tampak perbedaan yang mencolok di oz log kini dipenuhi iklan dan program berburu dollar lainnya.
Oz log sudah sering kebanjiran traffic, sehingga sering mengalami down untuk beberapa hari. Oz menyadari kalo log ini banyak yang membuka dengan trafic yang telah mencapai quota yang diberikan yaitu 500MB/hari, dan tidak ada salahnya kalo memanfaatkan page rank google yang sudah mencapai rank 4 sebagai media untuk memasang iklan dan promo lainnya, jadi sekali mendayung dua tiga pulau terlampau, selain memberikan informasi, kita juga memperoleh penghasilan tambahan.
Untuk mendukung onlinebisnis ini oz tidaklah mungkin menggunakan oz log 100% karena dikhawatirkan akan mengalami down saat kebanjiran trafic, untuk itu oz membuka site baru sebagai official sitenya yaitu di http://onlinebisnis.web.id , semua artikel tentang tips dan triks akan anda temui di log ini dan selengkapnya akan disimpan di official site http://onlinebisnis.web.id .
Kepada rekan-rekan yang memiliki aktifitas browsing lebih dari dua jam, mari kita manfaatkan internet saat kita browse untuk mencari penghasilan tambahan.
Post a Comment